Wujud Kebudayaan Dalam Masyarakat Indonesia


Indonesia   adalah Negara kepulauan terlintaskan garis khatulistiwa yang beriklim tropis yang  berada pada kordinat 6°LU - 11°08'LS dan 95°'BT - 141°45'BT yang terdiri dari 17.054 pulau  dan berada di antara 2 benua yaitu benua asia dan Australia.

Indonesia adalah Negara yang kaya akan Kebudayaan dan sumber daya alamnya yang melimpah berupa minyak bumi,timah,kayu,nikel,tanah subur,bauksit,emas, batubara , gas alam dan perak.indonesia memiliki bermacam-macam kebudayaan turun menurun selama berabad – abad. Kebudayaan daerah tercermin dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat di seluruh daerah di Indonesia. Setiap daerah memilki ciri khas kebudayaan tersendiri., salah satunya yang akan kita bahas adalah kebudayaan dari kota yang memiliki daerah istimewa yaitu yogyakarta dan aceh yang memiliki budaya budaya khas daerah tersendiri.

Di Keraton Yogyakarta terdapat suatu warisan budaya yang tak ternilai. Diantarannya adalah upacara-upacara adat, tarian sakral, musik, dan pusaka. Salah satu upacara adat yang terkenal adalah upacara Tumplak Wajik, Garebeg, Sekaten dan upacara Siraman Pusaka dan Labuhan. Di daerah Aceh pun memiliki budaya yaitu junjungan tinggi terhadap penegakan syariat dan hukum-hukum islam yang kuat sehingga kota aceh disebut dengan bumi serambi mekkah.

Sistem sosial masyarakat dari kota Yogyakarta tak lepas dari keluarga kesultanan keraton Yogyakarta begitu pula dengan kota aceh yang tak lepas dari pelaksanaan syariat dan hukum-hukum  islam nya.sehingga budaya masyarakat di kedua kota tersebut tetap terjalin dan terjaga.

benda dari kebudayaan kedua daerah ini adalah
  • Arsitektur rumah

                                                          YOGYAKARTA
                                                                             Aceh

    • Baju ada                      YOGYAKARTA


                                                                              Aceh



    untuk para para pembaca yang lebih mengerti dari posting saya ini dan dapat melengkapi tulisan ini, saya akan sangat berterima kasih.

    0 komentar:

    Posting Komentar

    About

    Universitas Gunadarma


    Diberdayakan oleh Blogger.

    Copyright © / Ihsan AREA

    Template by : Urang-kurai / powered by :blogger